Selasa, 07 Maret 2017

Mandi Malam Menyebabkan Rematik??

Image result for rematik

Mandi Malam Menyebabkan Rematik?


By, dr. Adithia Kwee.

Pernakah anda khawatir ketika akan beranjak mandi pada malam hari?

Mungkin sebagian besar orang beranggapan bahwa mandi malam akan menyebabkan rematik. Benarkahkan demikian atau hanya mitos belaka?? Lalu bagaimana sudut pandang dunia kedokteran terhadap fenomena ini?? Mari kita simak penjelasan dr. Adithia Kwee “anggapan ini hanyalah mitos belaka”

Entah telah beberapa tahun lamanya masyarakat awam telah menganut paham yang sangat keliru. Bertanyalah kepada setiap orang yang anda temui dan mereka akan mengangguk setuju bahwa mandi malam hari tidaklah baik untuk tubuh.

Rematik adalah penyakit dimana terjadi peradangan pada persendian, dan terdapat ratusan jenis rematik yang telah di temukan. Salah satu yang paling banyak adalah Rheumatoid arthrithis, jenis lainnya antara lain Systemic lupus erythematosus, Ankylosing spondylitis, dan Guatarhitis.


Penyakit ini merupakan penyakit autoimun, yang artinya system kekebalan tubuh kita menyerang tubuh sendiri, dalam hal ini terutama bagian persendian, sehingga si penderita akan merasakan nyeri pada sendi yang terkena. Jangan khawatir, rematik hanyalah penyakit manula dan orang yang sudah tua saja. Faktanya? Salah besar.” 

sumber:
majalah warta no1 trib1 tahun 2016 halaman 64

Tidak ada komentar:

Posting Komentar