Gejala bengkak kaki saat kehamilan memasuki usia trisemester
ketiga adalah gejala yang harus di waspadai sebagai tanda awal yang dari
keracunan kehamilan (pre-eklampisa atau toxemia gravidarum). Pada keadaan ini,
selain kaki yanhg bengkak, pada umumnya juga di jumpai peningkatan tekanan
darah di atas normal (hipertensi) dan Proteiuniria (adanya zat protein dalam
uirine ) . hingga saat ini , penyebab dari toksemia gravidarum atau keracunan
kehamilan masih belum di ketahui secara jelas.
Untuk mengatasinya, jika muncul gejala gejala tersebut ,
umummya dokter menganjurkan untuk menghindari konsumsi makanan yang mengandung
karbohidrat dan garam serta istitrahat total. Anjuran tersebut umumnya cukup
berhasil untuk menghilangkan gejala pre-eklampsia. Selain itu , pemeriksaan
dokter mutlak di perlukan untuk menentukan keadaan kehamilan tersebut, agar
dapat di ketahui lebih dini mengenai penanganan yang harus di dapatkan oleh ibu
hamil.
Sumber Artikel : Buku "Cara Sehat Selama Hamil" BKKBN